5 Contoh Surat Undangan Walimatussafar Haji, untuk Acara Syukuran

6 Mei 2024 13:00 WIB
5 Contoh Surat Undangan Walimatussafar Haji, untuk Acara Syukuran
5 Contoh Surat Undangan Walimatussafar Haji, untuk Acara Syukuran ( kompas.com)

Atas perhatian serta kehadirannya, kamu ucapkan terima kasih, semoga Allah Swt selalu memberikan rahmat pada kita semua.

Wassalaamu'alaikum Wr WB.

Contoh 3

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Alhamdulillahi robbil alamin, semoga kita selalu dilimpahkan rahmat, taufiq dan hidayah dari Allah SWT.

Kami sekeluarga akan melaksanakan acara Walimatul Haji.

Yang acaranya Insya Allah dilaksanakan pada:

Hari :
Tanggal :
Jam :
Tempat :

Kami sangat bersyukur jika Napak/Ibu/Saudara/Saudari berkenan untuk hadir, sekaligus memberikan doa restu kepada kami Sekeluarga untuk berangkat menunaikan Ibadah Haji Tahun 2024/ 1445 H.

Kami mengharapkan semuanya untuk hadir dan terima kasih untuk semuanya, Semoga Allah SWT memberikan limpahan rahmat pada kita semua.

Wassalaamu' alaikum Wr Wb.

Baca Juga: 6 Urutan Rukun Haji dan Penjelasannya Berdasarkan Pedoman Kemenag RI

Contoh 4

Assalamua’laikum Warakhmatullahi Wabarokatu

Dalam rangka keberangkatan Bapak/Ibu …………………. untuk menunaikan ibadah Haji pada musim Haji 1443 H, maka kami mengundang Bapak/Ibu/Sdra/i pada acara WALIMATUSAFFAR HAJI yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:

Hari                 : Senin

Tanggal           : 6 Juni 2023

Jam                 : 19:00 WIB-Selesai

Tempat            : Jalan Kiai Haji Ali Maksum, Krapyak, Yogyakarta

Penceramah   : KH. Jazilus Sakho PH.D

Sungguh suatu kehormatan dan penghargaan yang sangat berarti bagi kami, apabila Bapak/Ibu/Sdr/i berkenan hadir dan memberikan do’a semoga dapat melaksanakan rukun-rukun Hajidalam keadaan sehat dan selamat sampai kemabali ke Tanah Air dan menjadi Haji yang MABRUR, Amin

Atas kehadiran Bapak/Ibu/Sdr/i kami ucapkan terima kasih


Wasslamua’laikum Warakhmatullahi Wabarokatuh

Contoh 5

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Dengan rahmat Allah yang maha pengasih lagi penyayang, doa dan sholawat selalu dicurahkan pada Nabi Muhamad Saw.

Kami sekeluarga bermaksud untuk menunaikan ibadah Haji.

Sehingga kami mengundang pada Bapak/Ibu/Saudara dan Saudari untuk datang di acara Walimatul Haji.

Kiranya Bapak/Ibu/Saudara dan Saudari hadir di acara yang kami datangan, doa pun kami berikan kepada semua yang hadir agar dilimpahkan rejeki dan kebaikan.

Insya Allah acara Walimatul Hajj dilaksanakan pada

Hari :
Tanggal :
Jam :
Tempat :

Harapan kami agar semua yang datang dan limpahan rejeki serta kebaikan didatangkan untuk tamu yang hadir.

Kami ucapkan terima kasih dan Wassalamualaikum Warahmatulahi Wabarakatuh.

Baca Juga: 30 Soal Tes Wawasan Kesehatan Haji Lengkap dengan Kunci Jawaban

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm